New Soal Ulangan Harian ( UH )KTSP Kelas 2 IPS Semester 2 - Dikesempatan kali ini admin coba memberikan sedikit cercah soal latihan harian untuk anak didik kita yaitu soal kelas dua dengan Mata pelajaran ilmu pengetahuan sosial ( IPS) yang mana soal itu sudah terselesaikan untuk lebih jelasnya coba disimak saja dibawah ini :
1.Kewajiban ayah adalah mencari ....
a. nafkah
b. ilmu
c. sekolah
2.Mengurus rumah tangga adalah peran...
a.ayah
b. ibu
c. anak
3. Orang yang berperan sebagai kepala keluarga adalah ....
a. ayah
b. ibu
c. anak
4.Saat berbicara dengan orang tua kita harus...
a. sopan
b. keras
c. kasar
5. Hak anak dirumah adalah...
a. membantu ibu
b. membantu ayah
c. mendapat pendidikan
6.Anak berhak mendapatkan kasih sayang dari...
a. orang tua
b. orang lain
c.orang tidak dikenal
7. Hak ayah dalam keluarga adalah...
a.dihormati anak
b.melindungi kelaurga
c.mencari nafkah
8.Contoh sikap anak membantu tugas ibu adalah...
a. merapikan kamar mandi
b. membuang sampah sembarangan
c. merapihkan kamar mandi
9.Salah satu hal yang dapat dilakukan anak dirumah adalah...
a. bermain dengan teman
b. meringankan pekerjaan orang tua
c. menerima uang jajan
10. Ani adalah anak pertama keluarga pak heru , Ana adalah anak kedua dari pak heru , peran ani kepada ana adalah sebagai...
a. adik
b. kakak
c. orang tua
II. Isilah titik -titik dibawah ini dengan jawaban yang benar !
1. Ayah bersama ... bertugas mendidik anak
2. Ibu memili peran sebagai ... bagi ayah .
3.Belajar sungguh - sungguh adalah ....
4.Ayah bertugas mencari nafkah untuk menghidupi ...
5. Orang yang memiliki peran sebagai pengatur rumah tangga adalah....
Kunjungi juga :
- Soal UH KTSP Kelas 3 Bahasa Indonesia Semester 2
- Soal UH KTSP Kelas 2 PKN Semester 2
- Soal Ulangan Harian KTSP Kelas 4 PAI Semester 2/ Genap
- Soal UH KTSP Kelas 2 IPA Semester 2 /Genap
Soal menarik lainya : Kumpulan Soal UH KTSP Kelas 1'2'3'4'5 dan 6 SD Semester 2
Mungkin itu saja yang bisa disampaikan tentang Soal UH KTSP Kelas 2 IPS Semester 2 Tahun pelajaran(TP) 2015/2016 semoga bermanfaat , kurang dan lebihnya harap dimaklum . terimakasih sudah bisa memberikan dan meluangkan waktunya
No comments:
Post a Comment