Thursday, 20 March 2014

Pengertian kultural dan kultural sekolah menurut beberapa tokah

Advertisements

Pengertian Kultural Menurut Beberapa tokoh

1.Menurut peterson mengatakan konsep kultural mengarah pada kepercayaan,adat istiadat,kebiasaan dan prilaku.

2.Menurut Brown kultural sebagai suatu hal yang luas dan mempengaruhi prilaku orang dalam organisasi,masyarakat dan negara. dan secara umum brown menyatakan bahawa bahwa kultural didefinisikan sebagai seprangkat nilai-nilai,sikap dan kepercayaan dan norma-norma, baik tertulis maupun tidak tertulis.

3.Menurut Schein mendefinisikan kultural sebagai suatu pola asumsi dasar hidup yang diyakini bersama,yang diciptakan ,dikemukakan atau dikembangkan oleh sekelompok masyarakat dan dapat digunakan untuk mengatasi persoalan hidup mereka,oleh karna diajarkan dan diturunkan generasi ke generasi sebagai pegangan prilaku, berpikir dan rasa kebersamaan diantara mereka.

Pengertian kultural Sekolah Menurut Beberapa tokoh

1.Menurut Wagner kultural sekolah yaitu sebagai keyakinan,sikap dan prilaku yang mencirikan suatu sekolah.
2.Menurut Djohar kultural sekolah yaitu sebagai kultural akademik yang terstruktur, yang mengembangkan intelektual  siswa.

3Menurut Peterson kultural sekolah meliputi rencana kerja,kurikulum,demografi,dan kebijakan,intaksi sosial yang terjadi dalam struktur sekolah dan memberikan perasaan persahabatan,kompotetif,elite,dan inclusive pada warga seolah.
Menurut peterson .
Advertisements

Related Post:

No comments:

Post a Comment