Macam - Macam Kegiatan Kemerdekaan RI - Selamat berjumpa kembali di blog sunadinata Mengawali di tanggal baru ini tidak ada salahnya admin berbagi tentang salah satu kegiatan untuk menyambut hari kemerdekaan , baik di sekolah ataupun di kampung halaman yang memang hari kemerdekaan indonesia jatuh pada tanggal 17 ini adalah salah satu tanggal yang patut kita syukuri , Semoga almarhum yang telah gugur selalu senantiasa diterima amal ibadahnya . berikut adalah Macam - Macam Kegiatan Kemerdekaan RI simak di bawah ini
- Panjat Pinang
Memanjat Pohon pinang adalah salah satu kegiatan yang dilakukan baik itu laki - laki maupun perempuan dengan berkelompok biasanya pohon pinang di lumuri denngan oli, memanjat pohon pinang disini di identikean dengan kerja keras , karna tidak semudah membalikan telapak tangan mengapai suatu hadiah yang tertera di atas , begitu juga dengan kemerdekaan tentu membutuhkan kerja keras.
- Lomba Makan Kerupuk
Memakan kerupuk adalah salah satu permainan dengan membutuhkan kecepatan berkonsentarasi , hal ini tidak mudah oleh karna itu berebut kerupuk tenntu membutuhkan konsentrasi
- Lomba Kelereng
Siapa yang tak senang dengan balap kelereng , biasanya anak - anak senang sekali dengan balap kelereng , balap kelereng disini identik denagan menjaga kelereng agar tidak jatuh , begitu juga dengan kemerdekaan menjaga kedaulatan negara.
Baca juga artikel di bawah ini
- Tips Cara Mudah Mendapatkan Siswa Baru
- Tempat Untuk Bukber Paling Asik - New !!
- Macam - Macam Bentuk THR Untuk Lebaran - New !!
Demikian kiranya Macam - macam Kegiatan kemerdekaan yang memang masih banyak sekali kegiatan permainan utuk kemerdekaan RI tergantung kreatifitas masing - masing . jika ada kritik dan saran mengenai pembahasan di atas jangan lupa sarannya
No comments:
Post a Comment